WARGA SADAR PENGGUNAAN DAN PEMBUANGAN OBAT (GASEBO)
WARGA SADAR PENGGUNAAN DAN PEMBUANGAN OBAT (GASEBO)
Tujuan GASEBO
1. untuk mengurangi atau menghilangkan kasus keracunan obat kedaluwarsa;
2. untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang penggunaaan dan pembuangan obat yang benar;
3. untuk mengurangi kerusakan lingkungan akibat pembuangan obat yang tidak tepat;
Kader Gasebo baru terbentuk di desa Prasutan, dengan kegiatan pengelolaan Kotak OKAR (obat kedaluarsa) dan pembuatan Kantong Kertas Obat (KKO) untuk pelayanan farmasi puskesmas
Gasebo meraih Top 5 Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah Kabupaten Kebumen Tahun 2021
---- Berita Terkait ----